Redefining Woman Empowerment
Biasanya ultah gw tu bersamaan dengan masuknya masa Advent. Tapi karena sekarang gw uda gak relijius juga, dan lebih banyak di kegiatan aktivisme, sekarang gw merayakan ultah gw bersamaan dengan 16 HAKTP (16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan). Jadi untuk merayakan ultah gw yang uda 35 tahun hidup di dunia, gw akan nulis artikel ini, […]